Info Pendidikan Terbaru PERANGKAT PEMBELAJARAN Struktur Kurikulum Paradigma Baru Jenjang Sekolah Dasar (SD)

Struktur Kurikulum Paradigma Baru Jenjang Sekolah Dasar (SD)

Struktur Kurikulum Paradigma Baru Jenjang Sekolah Dasar (SD)

INFO PENDIDIKAN – Struktur Kurikulum Paradigma Baru Jenjang Sekolah Dasar (SD)

Sobat Pendidikan, ketahuilah bahwa mulai tahun pelajaran 2021-2022, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi telah meluncurkan Kurikulum Paradigma Baru sebagai penyempurnaan dari KTSP 2013.

Kurikulum Paradigma Baru ini akan diberlakukan secara terbatas dan bertahap melalui program sekolah penggerak dan pada akhirnya akan diterapkan pada setiap satuan pendidikan yang ada di Indonesia. Sebelum diterapkan pada setiap satuan pendidikan, silahkan anda mengenal 7 (tujuh) hal baru yang ada dalam Kurikulum Paradigma Baru, lihat disini.

Struktur Kurikulum Paradigma Baru Jenjang Sekolah Dasar (SD)

Perubahan Mata Pelajaran Jenjang Sekolah Dasa (SD)

Kurikulum 2013 :

1. IPA dan IPS sebagai mata pelajaran yang berdiri sendiri-sendiri.

2. pendekatan tematik.

Arah Perubahan Kurikulum :

1. IPA dam IPS digabung menjadi IPAS (Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial) sebagai fondasi sebelum anak belajar IPA dan IPS terpisang di jenjang SMP.

2. pendekatan pengorganisasian muatanpelajaran (berbasis mata pelajaran , tematik, dan lain-lain). Merupakan kewenangan satuan pendidikan.

Sekolah boleh tetap menggunakan tematik ataupun beralih ke pendekatan berbasis mata pelajaran.

Demikian informasi “Struktur Kurikulum Paradigma Baru Jenjang Sekolah Dasar (SD)”

Baca Juga : Info Perangkat Pembelajaran — DISINI

Selengkapnya, Paparan Serta Download Struktur Kurikulum Paradigma Baru Jenjang Sekolah Dasar (SD) di bawah ini:

Download File Struktur Kurikulum Paradigma Baru Jenjang Sekolah Dasar (SD)

Terima kasih sudah berkunjung. Apabila artikel “Struktur Kurikulum Paradigma Baru Jenjang Sekolah Dasar (SD)” ini bermanfaat, silahkan Klik LIKE dan SHARE kepada teman-teman yang lain.

Author: Putu Atmaka

Abdi Praja Dharma Satya Nagara Bhakti yang mengabdikan diri di dunia pendidikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *